Saluran air terbuat dari beton. U-Ditch diberi tulangan dibentuk seperti huruf U. Seperti saluran air lainnya, U-Ditch juga dapat diberi penutup.⠀ ⠀ ⠀ ⠀ ⠀ ⠀ ⠀ ⠀ ⠀
Penutup U-Ditch terbuat dari beton. Tutup U-Ditch diberi tulangan berbentuk persegi panjang dengan ukuran disesuaikan dengan U-Ditch sebagai penampangnya.
Digunakan untuk saluran drainase yang terbuat dari beton bertulang precast berbentuk persegi empat dengan spigot dan socketnya yang berfungsi menahan sabungan antar Box Culvert agar tetap menyatu menahan air dari luar.⠀⠀⠀⠀ ⠀ ⠀ ⠀ ⠀ ⠀ ⠀
Merupakan panel beton berbentuk persegi panjang dan dapat disusun dengan tiang kolom beton sebagai penyangga. Pagar panel biasa diaplikasikan sebagai pagar pembatas. ⠀ ⠀ ⠀ ⠀ ⠀ ⠀ ⠀ ⠀